GenZ Kasir adalah aplikasi kasir modern berbasis cloud yang memudahkan pencatatan penjualan, stok, cetak nota, dan laporan bisnis — serta mendukung multi cabang, semua dalam satu aplikasi sederhana.
GenZ Kasir hadir dengan semua fitur kasir yang Anda butuhkan, mendukung multi cabang, dan dapat mencetak nota ke printer thermal via Bluetooth. Bisa dijalankan di Windows dan Android (Chrome).
Atur produk sesuai kebutuhan tiap cabang dengan lebih fleksibel.
Dashboard
Pantau performa bisnis Anda dengan data yang jelas dan ringkas.
Cetak Nota
Langsung cetak nota ke printer thermal via Bluetooth tanpa aplikasi tambahan, praktis untuk kasir modern (hanya untuk sistem operasi Windows & Android menggunakan Chrome).
Multi Cabang
Pantau semua cabang bisnis Anda sekaligus, tanpa ribet.
Manajemen Stok Produk per Cabang
Atur produk sesuai kebutuhan tiap cabang dengan lebih fleksibel.
Tambah dan kurangi stok per cabang secara terpisah
Harga produk otomatis sama di semua cabang
Pantau stok hampir habis di setiap cabang
Lihat produk paling laris berdasarkan cabang
Dashboard
Pantau performa bisnis Anda dengan data yang jelas dan ringkas.
Lihat ringkasan penjualan, diskon, pajak, biaya produk, laba kotor & laba bersih
Tabel stok hampir habis (stok < 10) per cabang
Filter laporan berdasarkan cabang dan rentang tanggal
Cetak Nota
Langsung cetak nota ke printer thermal via Bluetooth tanpa aplikasi tambahan, praktis untuk kasir modern (hanya untuk sistem operasi Windows & Android menggunakan Chrome).
Cetak nota instan via printer thermal Bluetooth
Mendukung perangkat Windows & Android (Chrome only)
Format nota rapi dan profesional untuk pelanggan
Bagikan nota ke pelanggan dengan klik tombol bagikan nota
Multi Cabang
Pantau semua cabang bisnis Anda sekaligus, tanpa ribet.
Kelola banyak cabang dalam satu akun
Pantau penjualan tiap cabang secara real-time
Produk & harga sama di semua cabang, stok terpisah per cabang
Pilih paket yang tepat untuk bisnis Anda.
Nikmati semua fitur Kasir tanpa terkecuali, pilih paket sesuai kebutuhan jumlah transaksi dan produk.
Dasar
Gratis tanpa ada biaya bulanan dengan batas transaksi & produk.
Berikut beberapa pertanyaan yang paling sering kami
terima. Jika Anda tidak menemukan jawaban yang Anda inginkan, hubungi kami kapan saja melalui
telepon,
pesan, atau
email.
Semua printer thermal bermerek EPPOS kompatibel dengan sistem kami.
Tidak, akun tidak akan ditangguhkan, tetapi akan kembali ke paket langganan Dasar dengan limit produk dan limit transaksi yang sudah tertera.
Ya, semua pengguna otomatis menggunakan paket Dasar yang gratis dan tidak ada batasan waktu, tetapi dengan limit tertentu. Tidak ada batasan fitur disetiap paket langganan.
Tidak, semua data tetap aman dan tersimpan, hanya saja ada batasan transaksi dan produk yang bisa ditambahkan.
Bisa, Anda dapat naik atau turun paket kapan pun sesuai kebutuhan bisnis.
Bisa, fitur Multi Cabang tersedia di paket berbayar (Dasar, Hemat, Lancar, Bebas).
Bisa, Anda bisa membuat akun karyawan dengan hak akses sesuai peran (kasir dan manager).
Pembayaran dilakukan melalui transfer bank. Setelah konfirmasi, paket akan aktif sesuai pilihan.
Kontak kami:
Kirimi kami pesan untuk pertanyaan umum, termasuk peluang pemasaran dan kemitraan.